FPGA (Field Programmable Gate Array) adalah jenis rangkaian terpadu (IC) yang terdiri dari matriks sel-sel logika yang dapat dikonfigurasi oleh pengguna agar berfungsi sebagai rangkaian yang sesuai dengan yang diharapkan. Implementasinya dapat digunakan untuk menerapkan algoritma, prosesor, filter digital atau interrupt controller berbasis FPGA. FPGA yang mempunyai kapasitas yang lebih besar, memungkinkan bagi pengguna untuk […]